Kudapan JiwaKudapan Jiwa adalah sebuah pinggan mungil berisi makanan bagi jiwa-jiwa yang sudi menekuni jalan-jalan berliku, semoga bisa dikunyah sambil beristirahat. "Dan di antara manusia ada yang menggadaikan jiwanya (kepada Allah) karena mengharapkan... Author: Panji Sakti
Kudapan Jiwa adalah sebuah pinggan mungil berisi makanan bagi jiwa-jiwa yang sudi menekuni jalan-jalan berliku, semoga bisa dikunyah sambil beristirahat."Dan di antara manusia ada yang menggadaikan jiwanya (kepada Allah) karena mengharapkan keridhaan Allah. Dan sungguh, Allah Maha Penyantun kepada hamba-hamba-Nya." (QS 2 : 207) Language: en Genres: Religion & Spirituality, Spirituality Contact email: Get it Feed URL: Get it iTunes ID: Get it |
Listen Now...
16 - Don Luthfi Yang Kaya Raya
Monday, 11 May, 2020
Chit-chat bagaimana ritual puasa sebelum era penyebaran Islam di Jawa Barat, tapi malah jadi seru paparannya. Memberi judul "Don Luthfi Yang Kaya Raya" karena Kudapan Jiwa episode kali ini Kg Luthfi kasih banyak banget kudapan, hampir satu jam! Semoga Sahabat-sahabat bisa mengunyahnya pelan-pelan dan semoga Allah mencukupkan kesabaran bagi kita sekalian. Kenyang gilak!