![]() |
Keluh KisahAuthor: Konektika
Keluh Kisah merupakan sebuah drama audio yang merepresentasikan kehidupan sosial masyarakat masa kini. Membahas masalah, isu dan keresahan yang sedang terjadi dengan kemasan menarik dan berbalut komedi. Language: id Genres: Arts, Performing Arts Contact email: Get it Feed URL: Get it iTunes ID: Get it Trailer: |
Listen Now...
Keluh Kisah Eps. 1: "Benci Podcast"
Episode 1
Wednesday, 13 May, 2020
Bandung 20 Desember 2019 Di sebuah kampus di wilayah bandung terdapat berbagai macam jenis mahasiswa/i didalamnya. Termasuk dia, Danu, seorang keras kepala yang apatis. Mau tau se parah apa Danu itu? Mau tau se apatis apa dia? Yuk dengar di Episode 1 Keluh Kisah by konektika.id